02
Februari

Hidup yang Lebih Hidup

Hidup itu…bicara tentang pilihan. Adakalanya kita merasa pilihan yang kita ambil adalah yang paling tepat. Tak jarang, kita menyesali pilihan yang telah dengan masak kita pertimbangkan. Nyatanya, tetap saja hidup tak akak lepas dari pilihan dan pilihan lagi. Ke mana saja kita melangkah, kita akan dihadapi sebuah pertanyaan yang memungkinkan kita untuk menjawab satu dari sekian banyak. Karenanya, sebelum memilih, ...
02
Februari

Bijak dengan Phone

Kadang kita butuh melepas phone dari tangan kita.Lihat, betapa banyaknya orang yang butuh kasih sayang kita.Tugas yang masih menumpuk…Bahkan kewajiban yang belum tertunaikan. Bijaklah kita dengan phone ini.Banyak yang bikin kita lebih baik lagi dengan sarana phone, tak sedikit pula kita menjadi lalai. Sejenak, nggak ada salahnya kan kita bener-bener melepas phone dulu. Bercengkeramalah dengan keluarga. Bicarakan ...
02
Februari

Cinta Saja Tak Cukup

Hidup ini selalu berbicara tentang pilihan. Tiap pilihan yang diambil adalah keputusan yang terbaik menurut kita. Menikah dengan orang yang kita cintai atau tidak adalah pilihan. Namun, mencintai orang yang telah menikah dengan kita adalah keniscayaan. Cinta, sering orang mengatakannya sebagai energi kehidupan. Jika tak ada cinta, hidup berlalu seperti air yang mengalir entah ke mana. Ibarat masakan tanpa garam. ...